Jerman tidak ramah bagi perempuan! Begini penjelasannya

SamadenganKata
Admin
0

    Samadengankata-Negara Jerman adalah sebuah negara yang terletak di Eropa Tengah. Negara ini memiliki sejarah yang panjang dan kaya budaya. Jerman adalah salah satu negara dengan ekonomi terbesar di dunia dan memiliki peran penting dalam politik dan perdagangan internasional. Namun, tidak negara yang besar dan makmur tidak luput dari sebuah permasalahan dan kontroversi didalamnya.


Survey mengatakan bahwa setiap jam, ada 13 perempuan mengalami kekerasan yang dilakukan oleh pasangannya (Sumber : Kepolisian Federal Jerman, 2021). Perilaku ini juga didukung karna masih ada segelintir orang yang mempunya pemahan yang menurut saya menyimpang, bagaimana tidak, satu dari tiga laki-laki di jerman menganggap bahwa kekerasan terhadap perempuan sesuatu hal yang "wajar". gilaa gak sih, pemikiran-pemikiran seperti inilah yang menjadi cikal bakal maraknya kasus kekerasan pada perempuan dinegara tersebut. 


Baca juga : Apa kelebihan influencer marketing dibandingkan social media marketing lainnya?


Jadi survey terbaru dari Plant International Germany, 2023. Mengungkap bahwa 33% laki-laki berusia 18tahun sampai dengan 35tahun di jerman merasa kalau sesekali tangan mereka "tergelincir" saat berantem sama pasangannya, dan itu wajar. gila kan, bisa kalian bayangkan bagaimana pemikiran-pemikiran yang terbentuk dilingkungan yang mewajarkan hal-hal kekerasan adalah seuah tindakan yang wajar. ngeriiii .

Tapi tidak cuman sampai situ, survey ini juga mengungkap bahwa 52% laki-laki di Negara Jerman meyakini bahwa peran mereka untuk mencari nafkah. sementara pasangannya di rumah mengerjakan pekerjaan rumah. Otoriter sekali ya bapack-bapack disana hmmm. 


Juru bicara Plant International Germany juga mengungkapkan bahwa hal ini dikarnakan pemahaman tentang peran gender tradisional masih mendarah daging di masyarakat jerman. 

jadi, bagaimana pendapat kalian tentang kasus kekerasan yang terjadi dikalangan perempuan yang begitu marak sekali akhir-akhir ini, saya rasa tidak ada kata  baik bagi semua tindakan kekerasan. jauhi lingkungan yang memang tidak sehat dan sayangi diri kalian, Karna kalau bukan kita, siapa lagi? kalau bukan sekarang, ya kapan lagi? 

Wasalam.

Tags:

Posting Komentar

0Komentar

Posting Komentar (0)